Thursday, November 26, 2009

Fieldtrip TKA ke Penjahit Pakaian


Hari ini...Selasa, 24 Nopember 2009 Ananda TKA mengadakan perjalanan edukasi fieldtrip di tempat penjahit. Ananda kesana dengan dengan berjalan kaki...karena lokasi penjahitnya tidak jauh dari sekolah.. wah senangnya berjalan sambil bernyanyi dan melihat alam sekitar. Di tempat penjahit, banyak sekali ilmu yang ananda dapatkan. Mereka belajar bagaimana proses membuat pakaian jadi, mulai dari pengenalan alat-alat jahit; benang, jarum, kancing, mesin jahit, mesin obras, bagaimana membuat pola, memotong bahan, menjahit, sampai mengobras pakaian. Wah...ananda juga diberi kesempatan untuk mencoba menandai pola, mengukur badan dan melihat hasil obrasan. Ternyata... menyenangkan sekali...bisa menjahit dan membuat pakaian sendiri...^_^

OK..sampai bertemu lagi ya...di fieldtrip TKA selanjutnya...

0 komentar:

 

Copyright © Sekolah TKIT & PGIT Darul Abidin. Template created by Volverene from Templates Block
lasik surgery new york and cpa website solutions
WP theme by WP Themes Expert